Kategori
Kesehatan

Update Corona Indonesia 24 Agustus: Positif 155.412, Sembuh Tambah 3.560

IDTODAY NEWS – Jumlah kasus positif virus Corona COVID-19 di Indonesia bertambah 1.877 pada Senin (24/8/2020). Total kasus positif mencapai 155.412, sembuh 111.060, dan meninggal 6.759.

Sementara itu jumlah pasien suspek tercatat 76.745 dan spesimen yang diperiksa sebanyak 19.395.

Detail perkembangan virus Corona di Indonesia pada hari ini adalah sebagai berikut:

  1. Kasus positif bertambah 1.877 menjadi 155.412
  2. Pasien sembuh bertambah 3.560 menjadi 111.060
  3. Pasien meninggal bertambah 79 menjadi 6.759

Sebelumnya pada Minggu (23/8/2020), jumlah kasus positif virus Corona COVID-19 tercatat 153.535 kasus, sembuh 107.700, dan meninggal 6.680 kasus.

Sumber: detik.com

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *